Saturday, March 5, 2016

Trik agar jualan laris manis

 Info seputar cara agar barang dagang cepat laku dan laris.Dagang adalah salah satu usaha dengan memperjual belikan benda nyata atau sebuah jasa dengan tujuan untuk mendapatkan keuntungan dari aktivitas tersebut.Kalau kita sering kita lihat apa saja semua benda bisa jadi bahan jualan atau berdagang , Seperti kuliner , gadget . elektronik , pakaian , dan masih banyak lagi jenis lainya yang bisa dijual untuk barang dagangan.

Hal yang harus dimiliki oleh para pedagang yaitu semangat yang keras dengan mental yang kuat , Mengapa demikian ?Karena banyak sekali pesaing dengan profesi yang sama dengan para usahawan dagang jangan pikir kita berjualan hanya sendirian saja , Belum tentu karena masih banyak saingan yang keras di dunia perjual - belian ini , Apa lagi belum kalau benda yang dijual masih kurang laris dan jarang ada yang beli ? Bagaimana perasaan anda , Disinilah maksudnya kita harus mempunya pondasi mental yang tangguh agar tidak mudah reoboh dan goyah saat ada rintangan yang berkaitan dengan usaha dagang.

Keinginan seorang pedagang hanya satu , Tidak usah banyak - banyak cukup barang yang ada di kios mereka cepat habis di beli oleh pengunjung maka senanglah hati mereka para pedangang itu dan semangat akan berkobar - kobar jika hal tersebut sering terjadi.Tapi bagaimana jika sebaliknya ? Anda tidak perlu sedih apalagi sampai menyerah di sinilah kecerdasan kita di pakai untuk berperang dagang secara sehat tanpa tindakan sensasi / emosional.

Jika anda berani dagang / jualan berarti anda sudah harus menerima sepenuhnya menjadi orang sukses atau sebaliknya alias bangkrut.Jangan khawatir meraih puncak kesuksesan yang diperlukan adalah trial dan eror , Gagal dan mencoba itulah hal yang harus kita lakukan secara berulang - ulang demi pucuk kejayaan.
Ini mudah , Pokonya sangat gampang sekali , Rahasia sukses dalam berdagang jika anda memang benar niat pasti itu akan terjadi , Karena kesuksesan berawal dari tekad dan nyali yang kuat.Jika anda mudah putus asa dan tidak kuat terhadap beban persaingan mending tinggalkan bisnis ini muali dari sekarang.Karena cara ini hanya untuk para pejuang keras seperti mereka.

1 ) Penampilan Kios Dagangan 

Ini hal yang pertama kali wajib anda nilai , Karena pertama kali orang menilai sebuah toko itu mulai dari segi luar atau viewnya dulu.Kalau dari luar bagus , rapih , bersih dan sederhana pasti pengunjung akan datang untuk membeli sesuatu di kios daganganmu walau pelayananya kurang memuaskan..Tapi kalau sebaliknya dari luar saja sudah terlihat kotor ,penempatan tidak rapi , tidak jelas jangankan orang untuk membeli untuk melihatnya saja sudah merasa risih.Saran utnuk anda perhatikan penampilan usahakan bersih , rapih dan sederhana tidak usah terlalu mewah juga tidak apa - apa yang penting penataan kios rapi.

2 ) Barang Yang Di Jual + Survei Lokasi Target

Lihat dulu apa benda yang anda jual apakah elektronik , makanan atau yang lainya ? Jangan asal ada barang kemudian langsung jualan di semabarng tempat , Anda salah besar ! Dan ini adalah kesalahan utama penjual.Misal gini rencana kita akan menjual ''Masakan Kuliner'' Jenis dagangan sudah ada , Sekarang kita survei tempat di mana yang paling laris jangan dari satu titik saja.Misal anda jualan jenis ''Makanan Ringan'' Seperti keripik jamur , somay ikan , makroni pedas dan yang lainya.Coba anda riset jual di depan mall dan ternyata anda sudah tahu jumlah rata - rata pembeli dalam sehari.Sekarang bedakan jika anda berjualan di depan sebuah Universitas ternyata mahasiswa disana lebih suka pembeli dengan kata lain tempat tersebut lebih berpeluang besar jualan mudah laku dan cepat habisnya.Keputusan akhir silahkan mending anda berjualan di lokasi Universitas tersebut.Itulah gunanya survei lokasi terlebih dahulu.Anda bisa survei lebih dari satu tempat.

3 ) Rasa dan Pelayanan Anda Sudah Enak dan Nyaman ?

Katakanlah dilokasi yang berdekatan ada 5 orang penjual nasi goreng.Bolehlah jenis makanan yang dijual sama.Tapi ingat mainkan rasanya dan pelayananya pokoknya harus enak dari yang lebih enak silahkan anda riset dengan menanyakan kepada pembeli bagaimana rasanya atau tanya pada keluarga sendir karena halrasa juga sangat penting. Sekarang dibagian melayani , Apakah anda sudah rama dan ada interaksi anatar penjual dan pembeli ? Berikanlan pelayanan terbaik anda kepada para pembeli agar mereka tekesan dihormati dan dihargai.Setidaknya anda menanyakan dengan ''Nada lembut khas penjual'' Jangan seperti anda ngomong biasa sama orang lain.Ngomongnya agak ramah ntar si pembeli akan menilai sendiri pelayanan anda tersebut.Jika anda berhasil menarik perhatianya jangan salahkan jika pengunjung tadi bolak - balik terus ke tempat anda berjualan.

4 ) Berikan Sesuatu Lebih Yang  Bersifat Hadiah

Siapa yang tidak suka dengan kejutan ata hadiah ? Saya rasa hampir sebagian besar orang di muka bumi ini menyukai hal tersebut.Kalau dikaitkan dengan bisnis jualan , Katakanlah kita sedang berjualan ''Mie Ayam'' coba tawarkan kepada pembeli dengan memberikan kupon jika sudah membeli sampai 20 X misalnya akan mendapatkan 1 mangku Mie Ayam dengan ahrga Gratis ! Walaupun sedikit kalau yang namanya hadiah pasti orang akan sangat suka apalagi didapatkan tanpa membayar.Ini salah satu pemikiran yang sangat cerdas anda bisa menerapkan itu dalam usaha anda.

5 ) Mainkan Harga Barang !

Ini sedikit tips dalam permainan harga , Cara ini memang sah - sah saja tapi jika orang yang menjual dengan produk yang sama mungkin mereka akan protes.Tapi apa salhnya mencoba.Contohnya seperti ini , Anda berencana katakanlah menjual ''Pulsa Elektrik'' Silahkan anda survei ke 10 penjual pulsa dan beli satu - satu dengan nominal yang sama , Katakan saja beli pulsa Rp 5.000 ternyata 10 dari penjual tersebut membandrol harga pulsa lima ribu dengan harga rata - rata 6.500 . Sekarang coba anda jual pulsa dengan harga Rp.6000 Atau Rp.5.900 Turunya meamng sedikit tapi ini akan membuat kesan yang positif bagi yang pernah membeli mereka akan selalu beranggapan beli di milik anda saja karena aharganya lebih murah.Good jobs silahkan mencoba.


#belitung
#olshopbro 
#olshopindonesia 
#olshop 
#olshopindo 
#caricature 
#costumized 
#pajangan 
#papertoy 
#paper 
#papercraft 
#danbo 
#doll 
#dolls
#kado 
#olshopciamis
#kadounik 
#gifts 
#gift 
#ciamismanis 
#bandung
#yogyakarta 
#papua 
#sumatra 
#kalimantan 
#java 
#maluku 
#bali 
0857 2346 1515
0822 1608 6669
PIN : 53868C5D


EmoticonEmoticon